Minggu, 27 April 2008

ANGKET GURU

ANGKET GURU MENURUT KARAKTERNYA

Lima karakter guru terbaik.

  • Berlaku adil :

Guru harus berlaku adil kepada siswanya

  • Profesional :

Guru mengajar dengan tekhnik yang baik, sehingga murid mampu memahaminya

  • Perhatian :

Guru yang bisa memahami karakter murid-muridnya, sehingga bisa mengimbangi dalam menyampaikan materi pelajaran

  • Tidak emosional :

Guru yang tidak emosional, karena guru yang selalu emosi bukannya menimbulkan rasa hormat kepada guru tersebut, melainkan hanya membuat takut muridnya.

  • Disiplin :

Guru yang disiplin dalam waktu, masuk dan keluar sesuai peraturan.

Lima karakter guru terburuk.

  • Guru yang “jutek” sehingga siswa merasa takut dan siswa sulit berkonsentrasi

  • Guru yang tidak peduli kepada muridnya.

  • Guru yang tidak profesional dalam bidangnya, sehingga muridnya sulit memahami apa yang di ajarkan gurunya.

  • Guru yang sering absen dan tidak memberi kabar jika tidak hadir.

  • Guru yang tidak berwibawa,sehingga muridnya tidak sopan.

Tidak ada komentar: